3 Template Terbaik SEO, Fast, And Responsive Di Tahun 2015 - Zerone Blog kali ini akan memberikan 3 Templates Terbaik di tahun 2015, bagi sobat yang baru membuat blog atau ingin mengganti tampilan blog sobat karena mungkin bosan dengan template blog yang itu - itu saja atau pun yang ingin lebih mengoptimalkan template blog sobat.
Berikut Zerone blog Merekomendasikan 3 Template Terbaik SEO, Fast, And Responsive Di Tahun 2015.
1. BroSense Responsive Blogger Template
Template BroSense ini di desain oleh blogger kawakan yaitu mas Sugeng yang di release pada tanggal 15 maret 2013 Tapi masih terbaik sampai saat ini. Template ini sangat responsive, ringan, dan cocok untuk sobat yang ingin bermain AdSense dan juga Template ini cukup simple
Features :
- SEO 100%
- Full Responsive Design
- Simpel N Fast Load
- Custom Mobile
- Auto Read More
- Related Post
- Breadcrumbs
- Dan Masih Banyak lagi
2. Vika Fast And Responsive Template
Template Ini Di Design Oleh Arlina Design Template ini di bagikan khusus untuk sobat yang menginginkan sebuah template dengan loading yang cepat, ringan, serta di padu padankan dengan tampilan yang sangat menarik, Template ini juga sudah mendukung fitur Responsive, SEO Friendly, Validasi pada HTML5 dan CSS 3, Dynamic Heading dan masih banyak lagi
Feature :
- SEO Friendly
- Responsive
- Google testing tool Validator
- Mobile Friendly
- Valid HTML5 Dan CSS3
- High CTR
- Dynamic Heading
- Personal Blog
- 2 Column
- Breadcrumbs
- Dan Masih Banyak lagi
3. Phantom Free Serponsive Template
Template ini di design khusus oleh mba arlina untuk sobat yang menginginkan tampilan blog dengan 3 Kolom dengan fitur - fitur yang tidak kalah dengan 2 template di atas
Feature :
- SEO Friendly
- Responsive
- Google Testing Tool Validator
- Dynamic Heading
- 3 Colomn
- 4 Footer
- Google friendly
- Minimalis
- Breadcrums
- Responsive Ad Slot
- Dan masih banyak lagi
Demikian 3 Template Terbaik SEO, Fast, And Responsive Di Tahun 2015 yang dapat Zerone Blog Berikan semoga dapat bermanfaat untuk sobat ya dan gunakan template di atas dengan bijak hargai karya orang lain.
0 komentar
Post a Comment
Terimakasih sobat sudah berkunjung di Zerone Blog. Silahkan sobat beri komentar terhadap Artikel di atas!,
1. Jangan menggunakan kata - kata tidak baik
2. Di larang SPAM
3. Dan Harap tidak meletakan link Aktive
Terimakasih atas perhatiannya.